Social Icons

Selasa, 02 Agustus 2016

Kewirausahaan

Hari ini saya belajar Kwu (Kewirausahaan) .  Nama Guru Masni S.pd Tentang NPWP,NRP,NRB, Dan AMDAL.
·         NPWP adalah Nomor Pokok Wajib Pajak, setiap wajib pajak mendaftarkan dirinya pada kantor pelayanan pajak setempat dan kepadanya diberikan nomor  pokok wajib pajak. Terhadap wajib pajak yang tidak mendaftarkan diri untuk mendapatkan NPWP akan dikenakan sanksi.
·         NRP adalah Nomor Register Perusahaan, disebut juga tanda daftar perusahaan (TDP) .
·         NRB adalah Nomor Rekening Bank, Persyaratan untuk mendapatkan nomor rekening bank. Adalah sebagai berikut:
a.)    Fotokopi KTP/SIM.
b.)    Mengisi formulir kartu contoh tanda tangan.
·         AMDAL adalah Analisis Mengenai Dampak Lingkungan, keselruhan proses yang meliputi penyusun analisi mengenai dampak lingkungan bagi berbagai usaha atau kegiatan terpadu/multi sektor.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Blogger Templates